• Redaksi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Jumat, Januari 16, 2026
Kabariku
Advertisement
  • Home
  • News
    • Nasional
    • Internasional
  • Catatan Komisaris
  • Kabar Istana
  • Kabar Kabinet
  • Kabar Daerah
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Politik
  • Lainnya
    • Opini
    • Artikel
    • Seni Budaya
    • Kabar Peristiwa
    • Pendidikan
    • Teknologi
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Olahraga
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Bisnis
    • Profile
    • Pembangunan
Tidak ada hasil
View All Result
Kabariku
  • Home
  • News
    • Nasional
    • Internasional
  • Catatan Komisaris
  • Kabar Istana
  • Kabar Kabinet
  • Kabar Daerah
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Politik
  • Lainnya
    • Opini
    • Artikel
    • Seni Budaya
    • Kabar Peristiwa
    • Pendidikan
    • Teknologi
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Olahraga
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Bisnis
    • Profile
    • Pembangunan
Tidak ada hasil
View All Result
Kabariku
Tidak ada hasil
View All Result
  • Home
  • News
  • Dwi Warna
  • Kabar Peristiwa
  • Hukum
  • Kabar Istana
  • Politik
  • Profile
  • Opini
  • Olahraga
  • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Kesehatan
  • Seni Budaya
  • Pariwisata
  • Hiburan
  • Teknologi
Home Kabar Terkini

Keynote Speech Peluncuran ‘ALDERA’, Pius Lustrilanang: Buku ini Merekam Militansi Mahasiswa Dalam Sejarah Penting Reformasi Bangsa

Redaksi oleh Redaksi
28 Oktober 2022
di Kabar Terkini, Profile
A A
0
ShareSendShare ShareShare

“ALDERA adalah Organ gerakan yang dibangun khusus untuk menggalang kekuatan rakyat dan mahasiswa untuk mengejar demokratisasi di Indonesia. Organ ini dibentuk dari kantung-kantung pergerakan mahasiswa dari berbagai kota yang berfokus pada bagaimana menggerakan reformasi dan melawan kediktatoran rezim Soeharto”.

Dr. Pius Lustrilanang, S.IP., M.Si., CFrA., CSFA.
Sekjen ALDERA
Anggota VI BPK RI, Pimpinan Pemeriksaan Keuangan Negara VI

Jakarta, Kabariku– ALDERA, Aliansi Demokrasi Rakyat berperan penting dalam proses demokrasi bangsa Indonesia yang berangkat dari melatih diri sendiri dan belajar dari teori-teori perubahan. Pada akhirnya tersadar bahwa rezim pada waktu itu harus diganti dengan rezim yang lebih demokratis.

“Kita (ALDERA) muncul cukup lama, gerakan mahasiswa ini berlangsung diakhir 80-an mewakili dari kasus-kasus tanah, buruh dan sebagainya. Sampai akhirnya tahun 93 kita sadar tidak bisa bergerak secara spontanis tapi kita bergerak terpimpin dan disiplin. Dan tujuannya jelas mewujudkan demokratisasi di Indonesia dengan taruhan nyawa sekalipun”.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Hal itu disampaikan Pius Lustrilanang dalam cuplikan pembukaan acara Peluncuran dan Bedah Buku ‘ALDERA’ Potret Gerakan Politik Kaum Muda 1993-1999 yang digelar di Universitas Nasional (UNAS) Jakarta, Jum’at (28/10/2022).

RelatedPosts

KIP Tegaskan Ijazah Jokowi Informasi Publik, KPU Diperintahkan Membuka Salinan

Ainal Mardhiah: Dari Pustakawan Hingga Hakim Agung

BUMN Rugi Tetap Minta Tantiem, Presiden Prabowo: Kalau Tak Sanggup, Mundur

Hadir selaku keynote speaker, Pius Lustrilanang menyampaikan, awal ide rencana berkumpul rutin lagi hingga tercetus rencana membuat buku sejarah ALDERA.

“ALDERA tidak banyak dikenal, namun masyarakat umum lebih menganal aktivis. ALDERA salah satu elemen penting pada saat reformasi,” kata Pius.

Menurut Pius, Reformasi merupakan kerja kolosal, kerja banyak orang dimulai dari idenya tahun 74 dan berlanjut ke angkatan 90an.

Baca Juga  Sesi Bedah Buku ‘ALDERA’ Potret Gerakan Politik Kaum Muda 1993-1999

“Dimana saya dan kawan-kawan ada pada saat itu, militansi gerakan mahasiswa itu ditularkan turun temurun dari generasi ke genarasi dari 74-78 dan 80an,” ungkap Pius.

Pius berkisah, lima tahun masa kuliahnya mengabdidalam pergerkan mahasiswa hingga baru selesai dalam waktu 8 tahun.

“Karena waktu itu mempertahankan gelar mahasiwa sangat penting, karena saya belajar kalau non-mahasiwa melawan Soeharto hukumannya,waktu Undang-Undang Supersi uhkuman 14 tahun. Kalau mahasiwa 4 tahun lah paling lama,” ujarnya.

Kata Pius, buku ini (ALDERA) ditulis hampir 25-30 tahun stelah peristiwa terjadi, murni mengandalkan ingatan para pelakunya.

“Meskipun mengandalkan ingatan, buku ini di cross check dengan bukti-bukti tertulis di media,” terangnya.

Buku ini terbit, lanjut Pius, setelah 2 tahun karena penulisnya aktivis mahasiswa yang dipaksa selesai karena sudah terlalu lama.

“Buku ini merekam sejarah penting reformasi, saya berpesan buat mahasiswa yang hadir disini jangan cuma kuliah, aktiflah di organisasi. Waktumu sedikit, jika rakyat memanggilmu kalian harus tetap turun ke jalan,” cetusnya.

Pius berpesan jangan pernah mengkhianati hati nurani, dirinya percaya gerakan mahasiswa adalah elemen penting bagi sejarah Republik Indonesia.

“Gerakan mahasiswa akan selalu muncul apabila para politisi atau penguasa tidak lagi mendengar atau mengabaikan rakyat,” katanya.

BACA juga ‘Peluncuran dan Bedah Buku ‘ALDERA’ Potret Gerakan Politik Kaum Muda 1993-1999’

Buku ini terbit menjelang 25 tahun reformasi, mantan-mantan demonstran yang tidak pernah surut.

“Kita harus melawan, tetap melawan ide-ide dari benih-benih otoritarian dimana pun berada. Kita harus melawan ide perpanjangan masa jabatan, kita harus melawan tiga periode. Reformasi ini tetap kita bangun meski hanya prosedural,” jelasnya.

Demokrasi ini, menurutnya, adanya kebebasan memilih, kebebasan pers, hukum yang tidak berpenguasa dan tentara yang tidak berpolitik.

Baca Juga  Save The Date! Bedah Buku ALDERA di Makasar

“Itu semua harus tetap dijaga, banyak yang berhutang pada reformasi ini. Saya percaya buku ini akan menginspirasi bagi para mahasiswa, ini adalah buku tentang kita, buku sejarah kita. Salam Reformasi,” tutupnya.***

Red/K.000

BACA juga Berita WartaPemilu  KLIK disini

Jangan lupa, Ikuti Update Berita menarik dari kabariku.com dan klik follow akun Google News Kabariku dan Channel WhatsApp Kabariku.com

Tags: ALDERAAliansi Demokrasi RakyatBPK RILaunching Buku ALDERAPius LustrilanangPotret Gerakan Politik kaum Muda 1993-1999
ShareSendShareSharePinTweet
ADVERTISEMENT
Post Sebelumnya

Peluncuran dan Bedah Buku ‘ALDERA’ Potret Gerakan Politik Kaum Muda 1993-1999

Post Selanjutnya

KPK Tetapkan Tiga Tersangka Korupsi Rp 3,5 Miliar Pengurusan Sertifikat HGU di Kanwil BPN Provinsi Riau

RelatedPosts

KIP menyatakan ijazah Jokowi sebagai informasi publik dan memerintahkan KPU membuka salinan dokumen pencalonan presiden.

KIP Tegaskan Ijazah Jokowi Informasi Publik, KPU Diperintahkan Membuka Salinan

13 Januari 2026
Ainal Mardhiah saat menjadi calon pertama Hakim Tinggi Pengadilan Tinggi Aceh pada 2023. (Foto: Humas Komisi Yudisial)

Ainal Mardhiah: Dari Pustakawan Hingga Hakim Agung

13 Januari 2026
Presiden Prabowo mengecam tantiem direksi BUMN merugi dan meminta pejabat yang tak sanggup mengabdi untuk mundur.

BUMN Rugi Tetap Minta Tantiem, Presiden Prabowo: Kalau Tak Sanggup, Mundur

12 Januari 2026
Polda Metro Jaya melimpahkan berkas perkara Roy Suryo, Rismon Sianipar, dan dr Tifa dalam kasus tudingan ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo ke Kejaksaan

Polda Metro Limpahkan Berkas Roy Suryo Cs dalam Perkara Ijazah Jokowi ke Kejaksaan

12 Januari 2026
Presiden Prabowo Subianto saat berpidato di acara Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan di Karawang, Jawa Barat, Rabu (7/1/2026).

Prabowo Tolak Lihat Daftar Perusahaan Pelanggar: Tegakkan Hukum Tanpa Intervensi

10 Januari 2026

Refleksi 52 Tahun Malari dan HUT ke-26 Indemo: Korupsi Ancaman Demokrasi dan Ekologi

9 Januari 2026
Post Selanjutnya

KPK Tetapkan Tiga Tersangka Korupsi Rp 3,5 Miliar Pengurusan Sertifikat HGU di Kanwil BPN Provinsi Riau

Pengucapan Janji sebagai Wakil Ketua, Johanis Tanak Lengkapi Komposisi Lima Pimpinan KPK

Discussion about this post

KabarTerbaru

Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi Brian Yuliarto dalam keterangan persnya menyampaikan bahwa Presiden menyoroti perubahan geopolitik dunia yang semakin signifikan sehingga setiap negara dituntut mampu berdiri mandiri dan memiliki daya bertahan yang kuat.

Taklimat Presiden 2026: Presiden Prabowo Dorong Kampus Jadi Lokomotif Kemandirian Nasional

16 Januari 2026
Presiden Prabowo Subianto mendorong perguruan tinggi untuk memperkuat riset dan inovasi yang berorientasi pada pembangunan industri nasional dan peningkatan pendapatan negara dalam Taklimat Presiden Republik Indonesia dengan Rektor serta Pimpinan Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta Tahun 2026 di halaman tengah Istana Kepresidenan Jakarta, pada Kamis, 15 Januari 2026.

Presiden Prabowo Dorong Riset Kampus Jadi Mesin Hilirisasi dan Industri Nasional

16 Januari 2026
Nurbaeti menyerahkan paket MBG kepada penerima manfaat/IST

Menembus Jalan Terjal, Kader KB Desa Ciguha Antar Harapan Gizi untuk Ibu dan Anak

16 Januari 2026
Presiden Prabowo Subianto menggelar Taklimat Presiden Republik Indonesia dengan Rektor serta Pimpinan Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta Tahun 2026, pada Kamis, 15 Januari 2026

Taklimat Presiden 2026, Prabowo Tekankan Peran Strategis Akademisi dan Kontribusi Nyata untuk Bangsa

15 Januari 2026
Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi menyampaikan keterangannya pada Kamis, 15 Januari 2026, di Istana Kepresidenan Jakarta.

Soroti Kekurangan Dokter, Presiden Prabowo Dorong Perluasan Beasiswa dan Penguatan STEM

15 Januari 2026
Wakil Ketua DPRD Jawa Barat, Ono Surono meninggalkan Gedung Merah Putih KPK usai diperiksa penyidik. (Foto: Ainul Ghurri/Kabariku.com)

KPK Bidik Wakil Ketua DPRD Jabar Ono Surono di Kasus Bupati Bekasi

15 Januari 2026
Juru Bicara KPK, Budi Prasetyo saat dimintai keterangan. (Foto: Ainul Ghurri/Kabariku.com)

Meski Pensiun, KPK Sebut Eks Sekjen Kemnaker Hery Sudarmanto Terima Rp 12 Miliar di Kasus TKA

15 Januari 2026
Ketua DPD PDIP Jawa Barat, Ono Surono usai menjalani pemeriksaan oleh penyidik KPK terkait kasus suap Bupati Bekasi, Kamis (15/1). (Foto: Ainul Ghurri/Kabariku.com)

Ketua DPD PDIP Jabar Ono Surono Akui Diperiksa KPK Soal Aliran Uang di Kasus Suap Bupati Bekasi

15 Januari 2026
Wakil Ketua DPRD Kabupaten Garut, H. Subhan Fahmi

Wakil Ketua DPRD Garut Soroti Sengketa Lahan SMA Baitul Hikmah, Minta KBM Tak Dikorbankan

15 Januari 2026

Kabar Terpopuler

  • Kepala BNN RI, Komjen. Pol. Suyudi Ario Seto, menerima audiensi Rektor Universitas Pancasila, Adnan Hamid, beserta jajaran pimpinan universitas di Gedung BNN, Cawang, Jakarta Timur, Selasa (13/1/2026).

    BNN-Universitas Pancasila Perkuat P4GN, Kepala BNN: Kampus Benteng Moral Berbasis Nilai Pancasila

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Unggahan Sandy Harun Mengguncang Publik: Tommy Soeharto Dikabarkan Menikah dengan Artis Ida Iasha

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal Tujuh  Anak Try Sutrisno: Dari Jenderal, Dosen, hingga Psikolog di Amerika Serikat

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Jarang Terungkap, Inilah Orang Tua dan Tiga Saudara Kandung Menlu Sugiono Beserta Pekerjaannya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Membaca Rekam Jejak Peraih Adhi Makayasa Irjen Rudi Darmoko di Penugasan Kapolda NTT

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polda Metro Limpahkan Berkas Roy Suryo Cs dalam Perkara Ijazah Jokowi ke Kejaksaan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • KPK Bidik Wakil Ketua DPRD Jabar Ono Surono di Kasus Bupati Bekasi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Kabariku

Kabariku adalah media online yang menyajikan berita-berita dan informasi yang beragam serta mendalam. Kabariku hadir memberi manfaat lebih

Kabariku.com Terverifikasi Faktual Dewan Pers dan telah mendapatkan Sertifikat dengan nomor: 1400/DP-Verifikasi/K/VIII/2025

Kabariku

SOROTMERAHPUTIH.COM BERITAGEOTHERMAL.COM

  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 Kabariku.com

Tidak ada hasil
View All Result
  • Home
  • News
    • Nasional
    • Internasional
  • Catatan Komisaris
  • Kabar Istana
  • Kabar Kabinet
  • Kabar Daerah
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Politik
  • Lainnya
    • Opini
    • Artikel
    • Seni Budaya
    • Kabar Peristiwa
    • Pendidikan
    • Teknologi
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Olahraga
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Bisnis
    • Profile
    • Pembangunan

© 2025 Kabariku.com