Kabariku — Gaji PPPK Naik, dan Tunjangan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) ternyata cukup besar, dan bisa mencapai Rp7 Juta.
Pelamar Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) perlu tahu berapa gaji dan tunjangan yang didapatkan sesuai golongannya.

Kini di Tahun 2025, ada banyak PPPK yang telah diangkat dari seleksi PPPK 2024.
Seleksi tahun ini dibuka dalam dua tahap. Sementara tahap kedua ini berlangsung sampai 15 Januari 2024.
Selain itu gaji pada tahun 2025 juga sudah naik bagi seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) termasuk PPPK.
Sebelumnya, besaran gaji dan tunjangan PPPK telah diatur dalam Peraturan Presiden Nomor 98 Tahun 2020.
Lalu Presiden Joko Widodo pada tahun lalu menerbitkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2024.
Gaji PPPK Naik di Tahun 2025
Berdasarkan aturan ini, gaji PPPK pada tahun 2025 rata-rata mengalami kenaikan sampai….
Jangan lupa, Ikuti Update Berita menarik dari kabariku.com dan klik follow akun Google News Kabariku dan Channel WhatsApp Kabariku.com
Discussion about this post