• Redaksi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Rabu, November 26, 2025
Kabariku
Advertisement
  • Home
  • News
    • Daerah
    • Nasional
    • Internasional
  • Catatan Komisaris
  • Kabar Istana
  • Kabar Kabinet
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Politik
  • Seni Budaya
  • Opini
  • Lainnya
    • Artikel
    • Kabar Peristiwa
    • Pendidikan
    • Teknologi
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Olahraga
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Bisnis
    • Profile
    • Pembangunan
Tidak ada hasil
View All Result
Kabariku
  • Home
  • News
    • Daerah
    • Nasional
    • Internasional
  • Catatan Komisaris
  • Kabar Istana
  • Kabar Kabinet
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Politik
  • Seni Budaya
  • Opini
  • Lainnya
    • Artikel
    • Kabar Peristiwa
    • Pendidikan
    • Teknologi
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Olahraga
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Bisnis
    • Profile
    • Pembangunan
Tidak ada hasil
View All Result
Kabariku
Tidak ada hasil
View All Result
  • Home
  • News
  • Dwi Warna
  • Kabar Peristiwa
  • Hukum
  • Kabar Istana
  • Politik
  • Profile
  • Opini
  • Olahraga
  • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Kesehatan
  • Seni Budaya
  • Pariwisata
  • Hiburan
  • Teknologi
Home News

Komitmen Kaderisasi HMI BADKO Jawa Barat Membina Kader Miliki 5 Kualitas Insan Cita Hadapi ‘Bonus Demografi’ Indonesia

Redaksi oleh Redaksi
12 Agustus 2024
di News, Pemuda
A A
0
ShareSendShare ShareShare

Bandung, Kabariku- Indonesia sebagai negara dengan populasi terbesar keempat di dunia, sedang memasuki periode yang disebut sebagai “bonus demografi.” Bonus demografi adalah suatu kondisi dimana jumlah penduduk disuatu negara lebih banyak yang berusia produktif, yaitu usia 15-64 tahun dibandingkan dengan jumlah penduduk non-produktif (dibawah 15 tahun dan diatas 65 tahun).

Kondisi ini memberikan peluang besar bagi pertumbuhan ekonomi suatu negara dan memungkinkan mengubah kondisi suatu negara yang pada mulanya sebagai negara berkembang, bertranformasi menjadi negara maju. Namun hal tersebut juga menghadirkan tantangan yang perlu diatasi untuk mengoptimalkan potensi tersebut.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dalam menyambut kondisi “bonus demografi” tersebut, organisasi kepemudaan dan organisasi mahasiswa di setiap level struktur pimpinan juga memiliki peran yang strategis dalam membina dan membentuk sumber daya manusia yang unggul, berkualitas dan memiliki keterampilan dalam setiap bidang baik itu berupa softskill ataupun hardskill. Salah satunya adalah Himpunan Mahasiswa Islam (HIM

RelatedPosts

Presiden Prabowo Pimpin Evaluasi Nasional Koperasi Merah Putih, Prioritaskan Penguatan Ekonomi Desa

Aktivis GMNI Soroti Pernyataan Menhan Terkait Pengamanan Kilang Minyak

Presiden Prabowo Instruksikan Kepala BRIN Perkuat Hilirisasi, Agrinas dan Inovasi Riset Nasional

Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) merupakan salah satu organisasi mahasiswa tertua dan terbesar di Indonesia yang memiliki peran penting dalam sejarah pergerakan mahasiswa dan pembangunan bangsa.

Sejak didirikan pada tanggal 5 Februari 1947 oleh Lafran Pane di Yogyakarta, HMI telah berkomitmen untuk melahirkan kader-kader yang tidak hanya unggul dalam intelektual, tetapi juga memiliki integritas moral dan kepedulian sosial.

Perkaderan dalam HMI adalah proses pembentukan karakter, wawasan, dan keterampilan kader untuk mempersiapkan mereka menjadi pemimpin masa depan yang mampu membawa perubahan positif bagi Indonesia.

Baca Juga  JQR Kampanye Gerakan Kemanusiaan Melalui 'Gerobag Ramadan' Ajak Kaum Muda Peduli Masalah Sosial di Jawa Barat

Himpunan Mahasiswa Islam yang berfungsi sebagai organisasi kader senantiasa melaksanakan pembinaan melalui proses kaderisasi formal dan informal berdasarkan pada pedoman perkaderan yang merupakan salah satu pedoman organisasi HMI dalam mendesain perkaderannya.

Kaderisasi yang dilakukan HMI bertujuan untuk membina dan membentuk kader yang memiliki kemampuan yang cakap pada dimensi intelektual, dimensi spiritual, dimensi moral dan sosial.

Berkaitan dengan hal tersebut, HMI BADKO Jawa Barat Periode 2024-2026 yang dipimpin oleh Ketua Umum Siti Nurhayati dan mengusung visi “Menguatkan Sinergitas HMI dalam Meraih Cita HMI” memiliki komitmen yang kuat dalam mengawal kaderisasi di HMI BADKO Jawa Barat sebagai usaha organisasi untuk membina dan mempersiapkan sumber daya organisasi dan sumber daya manusia yang berkualitas dan memiliki mentalitas agar supaya mampu memberikan kontribusi dalam “bonus demografi” yang sedang dimiliki oleh negara Indonesia.

Kabid Pembinaan Anggota HMI BADKO Jawa Barat 2024-2026, Agus Bageur menjelaskan, proses kaderisasi HMI harus mampu membina dan membentuk kader HMI yang memiliki kualitas sebagai insan akademis, insan pencipta, insan pengabdi, insan yang bernafaskan Islam dan insan yang bertanggung jawa atas terwujudnya masyarakat adil makmur yang diridhoi Allah swt, dan HMI BADKO Jawa Barat memiliki komitmen yang kuat akan hal tersebut.

Bahwa perkaderan HMI itu, menurut Agus Bageur, harus ditujukan untuk membina dan membentuk kader yang memiliki 5 kualitas insan cita, yaitu insan akademis, insan pencipta, insan pengabdi, insan yang bernafaskan islam serta insan yang bertanggung jawab.

“Hal ini menjadi salah satu fokus utama HMI Badko Jawa Barat yang telah disampaikan juga oleh Ketua Umum bahwa salah satu misi HMI BADKO Jawa Barat periode 2024-2026 menguatkan internalisasi HMI BADKO Jawa Barat tentu berkomitmen terhadap proses perkaderan untuk membentuk kader yang memiliki 5 kualitas insan cita” tutur Agus Bageur. Senin (12/08/2024).

Baca Juga  LAGI ! PPKM Level 2-4 Jawa Bali Diperpanjang Hingga 18 Oktober 2021

Agus Bageur juga menjelaskan bahwa kaderisasi HMI adalah upaya organisasi untuk memberikan sumbangsih dan kontribusi kepada umat dan bangsa.

Hal ini ia jelaskan, karena HMI memiliki dua komitmen besar yakni komitmen keumatan dan komitmen kebangsaan, yaitu adanya HMI dan proses kaderisasinya adalah berdasarkan pada dua komitmen tersebut dan bertujuan untuk memberikan kontribusi kepada umat dan bangsa.

“berdirinya HMI memiliki dua komitmen besar yaitu komitmen keumatan dan komitmen kebangsaan atau komitmen keislaman dan komitmen keindonesiaan, maka hadirnya HMI juga untuk memberikan implikasi yang baik kepada umat dan bangsa,” jelas Agus Bageur.

Lanjut dia, apalagi Indonesia saat ini sedang memasuki periode “bonus demografi”, ini menjadi peluang sekaligus tantangan bagi perkaderan HMI untuk bisa ambil peran dan bagian dalam kondisi ini.

Perkaderan HMI yang bertujuan untuk membina kader yang memiliki 5 kualitas insan cita dan hari ini Indonesia memasuki fase bonus demografi sampai 2030 menjadi dorongan dan spirit bagi HMI BADKO Jawa Barat 2024-2026.

“Dan tentunya dengan HMI setiap cabang ruang lingkup Jawa Barat untuk dapat mengawal proses kaderisasi dalam upaya menguatkan sumber daya organisasi dan sumber daya manusia yang berkualitas untuk umat dan bangsa,” pungkasnya.***

Red/K.101

Jangan lupa, Ikuti Update Berita menarik dari kabariku.com dan klik follow akun Google News Kabariku dan Channel WhatsApp Kabariku.com

Tags: 5 Kualitas Insan CitaHimpunan Mahasiswa IslamKaderisasi HMI BADKO Jawa Barat
ShareSendShareSharePinTweet
ADVERTISEMENT
Post Sebelumnya

DKKG: Sandingkan Car Free Day dengan Pekan Budaya Daerah Kabupaten Garut

Post Selanjutnya

Pemkab Garut Apresiasi Reuni Akbar 60 Tahun SMPN 2 Garut

RelatedPosts

Presiden Prabowo Subianto memimpin langsung evaluasi percepatan pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Markas Besar TNI, Jakarta, pada Selasa, 25 November 2025

Presiden Prabowo Pimpin Evaluasi Nasional Koperasi Merah Putih, Prioritaskan Penguatan Ekonomi Desa

26 November 2025

Aktivis GMNI Soroti Pernyataan Menhan Terkait Pengamanan Kilang Minyak

25 November 2025
Kepala BRIN Arif Satria dan Wakil Kepala BRIN Amarulla Octavian memberikan keterangan usai penuhi panggilan Presiden di Istana Merdeka, Jakarta

Presiden Prabowo Instruksikan Kepala BRIN Perkuat Hilirisasi, Agrinas dan Inovasi Riset Nasional

25 November 2025
Ketua Umum DPP PMPRI, Rohimat atau Kang Joker

Dirut PDAM Tirta Patriot Tertidur Saat RDP, Kang Joker PMPRI Singgung Integritas Pejabat BUMD

24 November 2025
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan arahan dalam acara Apel Kasatwil 2025 di Cikeas

Luncurkan Seragam Baru Pamapta, Kapolri Tekankan Pelayanan Prima dan Soliditas Internal

24 November 2025
Operasi Zebra 2025 mencatat 548.324 pelanggaran. Polri perkuat edukasi keselamatan, pengawasan, dan penertiban balap liar.

548 Ribu Pelanggaran Tercatat di Operasi Zebra 2025, Kakorlantas Fokuskan Edukasi dan Penertiban Balap Liar

24 November 2025
Post Selanjutnya

Pemkab Garut Apresiasi Reuni Akbar 60 Tahun SMPN 2 Garut

KPK Apresiasi Serah Terima Aset Pemda Solok: Optimalisasi BMD Cegah Kerugian Negara

Discussion about this post

KabarTerbaru

Presiden Prabowo Subianto memimpin langsung evaluasi percepatan pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Markas Besar TNI, Jakarta, pada Selasa, 25 November 2025

Presiden Prabowo Pimpin Evaluasi Nasional Koperasi Merah Putih, Prioritaskan Penguatan Ekonomi Desa

26 November 2025

Partai Buruh EXCO Kota Bandung Luncurkan Program “Diskon Kelas Pekerja” Akses Hiburan Layak

26 November 2025
Keterangan Pers Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Erick Thohir di Istana Merdeka, Jakarta, pada Selasa, 25 November 2025

Presiden Prabowo Beri Tiga Arahan Utama Tingkatkan Kesejahteraan dan Pembinaan Atlet Nasional

26 November 2025
Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Johanis Tanak

Johanis Tanak: KPK Tak Bisa Campuri Hak Prerogatif Presiden Soal Rehabilitasi Tiga Pejabat ASDP

26 November 2025
Presiden Prabowo Subianto menerima laporan langsung dari Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (25/11/2025).

Presiden Prabowo Terima Laporan Wapres Gibran Usai Hadiri KTT G20 di Johannesburg

26 November 2025
Ruang Tunggu Gedung Merah Putih KPK

KPK Hormati Rehabilitasi Presiden di Kasus ASDP, SIAGA 98: Langkah Berani dan Luar Biasa

26 November 2025
ruang konpers Gedung Merah Putih KPK

KPK Tahan Dua Pejabat PT PP Terkait Proyek Fiktif Divisi EPC Rp46,8 Miliar

25 November 2025
Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad, Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi, dan Sekretaris Kabinet (Seskab) Teddy Indra Wijaya memberikan keterangan pers bersama di Ruang Sidang Kabinet, Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (25/11/2025)

Presiden Prabowo Teken Rehabilitasi Tiga Pejabat ASDP: Komitmen Pemerintah Hadirkan Keadilan Hukum

25 November 2025
KAI hadirkan diskon 30% untuk tiket kereta ekonomi komersial selama periode Nataru 2025/2026

Promo Spesial Nataru 2025/2026 KAI Diskon 30%, Cek Syarat Ketentuannya

25 November 2025

Kabar Terpopuler

  • Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan arahan dalam acara Apel Kasatwil 2025 di Cikeas

    Luncurkan Seragam Baru Pamapta, Kapolri Tekankan Pelayanan Prima dan Soliditas Internal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal Tujuh  Anak Try Sutrisno: Dari Jenderal, Dosen, hingga Psikolog di Amerika Serikat

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Senator Agustinus Kambuaya Desak Kemendagri Terbitkan Perda Pajak Papua Barat Daya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Demo Besar-Besaran Ojol dan Kurol 20 November, FDTOI Sampaikan Empat Tuntutan Utama

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ratu Belanda Maxima Kunjungi Indonesia Tiga Hari dan Akan Bertemu Presiden Prabowo

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Dirut PDAM Tirta Patriot Tertidur Saat RDP, Kang Joker PMPRI Singgung Integritas Pejabat BUMD

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Saham Blue Bird Tbk Terus Anjlok, Imbas dari Kasus Pencurian Saham Mintarsih

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Kabariku

Kabariku adalah media online yang menyajikan berita-berita dan informasi yang beragam serta mendalam. Kabariku hadir memberi manfaat lebih

Kabariku.com Terverifikasi Faktual Dewan Pers dan telah mendapatkan Sertifikat dengan nomor: 1400/DP-Verifikasi/K/VIII/2025

Kabariku

SOROTMERAHPUTIH.COM BERITAGEOTHERMAL.COM

  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2025 Kabariku.com

Tidak ada hasil
View All Result
  • Home
  • News
    • Daerah
    • Nasional
    • Internasional
  • Catatan Komisaris
  • Kabar Istana
  • Kabar Kabinet
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Politik
  • Seni Budaya
  • Opini
  • Lainnya
    • Artikel
    • Kabar Peristiwa
    • Pendidikan
    • Teknologi
    • Ekonomi
    • Kesehatan
    • Olahraga
    • Hiburan
    • Pariwisata
    • Bisnis
    • Profile
    • Pembangunan

© 2025 Kabariku.com