• Redaksi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
Sabtu, Juli 12, 2025
Kabariku
Advertisement
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Daerah
  • Kabar Presiden
  • Kabar Pemilu
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hiburan
  • Teknologi
  • Opini
    • Artikel
    • Edukasi
    • Profile
    • Sastra
Tidak ada hasil
View All Result
Kabariku
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Daerah
  • Kabar Presiden
  • Kabar Pemilu
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hiburan
  • Teknologi
  • Opini
    • Artikel
    • Edukasi
    • Profile
    • Sastra
Tidak ada hasil
View All Result
Kabariku
Tidak ada hasil
View All Result
  • Beranda
  • Berita
  • Kabar Presiden
  • Kabar Pemilu
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hiburan
  • Teknologi
  • Opini
Home Dwi Warna

Yuk Ikut Sumbang Gagasan Pencegahan Korupsi di Ajang FesPA KPK

Redaksi oleh Redaksi
31 Juli 2024
di Dwi Warna, Kabar Terkini
A A
0
ShareSendShare ShareShare

Jakarta, Kabariku- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengajak mahasiswa dan seluruh lapisan masyarakat menyumbangkan gagasannya dalam bentuk karya tulis untuk pencegahan korupsi, melalui Festival Pena Antikorupsi (FesPA).

Tim Jubir KPK, Budi Prasetyo mengatakan, Karya tulis peserta tidak hanya bermanfaat sebagai bahan pendukung pengambilan kebijakan antikorupsi, namun juga dapat memperkaya bahan pendidikan antikorupsi, sebagai wujud kontribusi nyata masyarakat dalam pencegahan korupsi.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Peserta FesPA terbagi kedalam dua kategori; Kategori pertama adalah kategori mahasiswa yang dapat diikuti oleh seluruh mahasiswa dari jenjang D1 hingga S3 dengan jenis submisi karya tulis ilmiah.

RelatedPosts

KPK Perkuat Nilai Kemanusiaan dan Antikorupsi Lewat Aksi Sosial Salurkan 162 Beasiswa

Kejagung Tetapkan 9 Tersangka Baru Kasus Korupsi Minyak Mentah, Termasuk Muhammad Riza Chalid

KPK Tetapkan 5 Tersangka Korupsi EDC Rp2,1 Triliun: Ada Eks Bos BRI hingga Petinggi Swasta

Kategori kedua adalah kategori umum meliputi jurnalis, peneliti, pendidik, pegiat antikorupsi, mahasiswa, karyawan, dan pihak lainnya dari kalangan umum dengan karya tulis kreatif berbentuk esai.

Meskipun berbeda dalam bentuk format karya tulis, kedua kategori penulisan ini diwajibkan menggunakan data yang tersaji pada laman pencegahan korupsi jaga.id sebagai sumber referensi utama, seperti MCP (Monitoring Center for Prevention), SPI (Survei Penilaian Integritas), JAGA (Jaringan Pencegahan Korupsi), Gratifikasi, dan LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara).

Untuk memperkaya tulisan, peserta dapat menambahkan data dari sumber lain yang dapat dipertanggung-jawabkan, seperti surat kabar, jurnal, makalah, dan media online.

Festival Pena Antikorupsi (FesPA) diselenggarakan dalam 4 tahap, yaitu :

-Pendaftaran dan Pengumpulan Karya Tulis tanggal 1 hingga 16 Agustus 2024,
-Shortlisting Top 12 pada tanggal 9 September 2024,
-Inkubasi dan Mentoring Top 12 tentang Pencegahan Korupsi antara tanggal 10-12 September 2024, serta
-Pengumuman Pemenang pada akhir September 2024.

Baca Juga  Sinergi KPK-Kemenag, Dorong Percepatan Sertifikasi Tanah Wakaf di Jawa Timur

“Para pemenang akan berkesempatan mendapatkan hadiah menarik serta kesempatan untuk karya mereka dipublikasikan,” ujar Budi.

Jubir KPK memastikan, dua hal yang membuat ajang ini teramat istimewa adalah 12 peserta yang berhasil lolos shortlisting ini tidak hanya akan mendapatkan bimbingan intensif, tetapi juga akan memperoleh wawasan berharga tentang bagaimana karya tulis mereka dapat berdampak lebih luas dalam upaya pencegahan korupsi.

“Program mentoring ini akan dibekali oleh dosen dan praktisi ahli yang akan membimbing peserta menghasilkan karya tulis yang berkualitas dari segi pengolahan data, kedalaman analisis, serta gaya penulisan,” jelasnya.

Program ini merupakan kerja sama KPK dengan KPK bekerja sama dengan Deutsche Gesellschaft fuer Internationale Zusammenarbeit (GIZ).

Informasi lebih lanjut mengenai pendaftaran dan ketentuan lomba, peserta dapat mengunjungi situs www.jaga.id/FesPA atau menghubungi chatbot pada laman www.jaga.id. Informasi lainnya juga bisa diakses melalui sosial media Instagram @jaga.id dan Instagram @literasigratifikasi.

“Melalui program ini, KPK berharap dapat mendorong lebih banyak lagi partisipasi aktif dari masyarakat dalam upaya-upaya pencegahan korupsi di Indonesia, sekaligus memperkuat literasi antikorupsi dan integritas masyarakat di seluruh sektor,” tutup Budi Prasetyo.***

Red/K.101

Jangan lupa, Ikuti Update Berita menarik dari kabariku.com dan klik follow akun Google News Kabariku dan Channel WhatsApp Kabariku.com

Tags: #MerahPutihTegakBerdiriFesPAFestival Pena AntikorupsiGagasan Pencegahan KorupsiKomisi Pemberantasan KorupsiKPK
ShareSendShareSharePinTweet
ADVERTISEMENT
Post Sebelumnya

Kapolres Garut AKBP Mochamad Fajar Gemilang Beri Arahan Dalam Apel Besar Bhabinkamtibmas

Post Selanjutnya

Kunjungi SSDM Polri, Kepolisian Hongkong Puji Sistem Rekrutmen Polri

RelatedPosts

KPK Perkuat Nilai Kemanusiaan dan Antikorupsi Lewat Aksi Sosial Salurkan 162 Beasiswa

11 Juli 2025

Kejagung Tetapkan 9 Tersangka Baru Kasus Korupsi Minyak Mentah, Termasuk Muhammad Riza Chalid

11 Juli 2025
Plt Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Asep Guntur Rahayu

KPK Tetapkan 5 Tersangka Korupsi EDC Rp2,1 Triliun: Ada Eks Bos BRI hingga Petinggi Swasta

10 Juli 2025
Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)/Boelan Tresyana

Skandal Korupsi Dana Hibah Pokmas Jatim: KPK Periksa Khofifah di Polda Kamis Besok

9 Juli 2025

Penulisan Sejarah Nasional, IRC Reform: Strategi Kebudayaan dari Bangsa Besar Menuju Indonesia Raya

8 Juli 2025

Kejaksaan Agung Beri Penghormatan Terakhir kepada Reynanda Ginting Calon Jaksa yang Gugur Dalam Tugas

6 Juli 2025
Post Selanjutnya

Kunjungi SSDM Polri, Kepolisian Hongkong Puji Sistem Rekrutmen Polri

Kolaborasi KPK - TII Dorong Tata Kelola Keuangan Parpol Berintegritas

Discussion about this post

KabarTerbaru

Kapolri Terima Penghargaan dari ITUC-AP, Tegaskan Komitmen Polri Kawal Kesejahteraan Buruh dan Stabilitas Industri

11 Juli 2025

KPK Perkuat Nilai Kemanusiaan dan Antikorupsi Lewat Aksi Sosial Salurkan 162 Beasiswa

11 Juli 2025
Kapuspenkum Kejaksaan Agung Harli Siregar

Kantor GoTo Digeledah Kejagung Terkait Kasus Chromebook: Dua CEO-nya Sahabat Bisnis Nadiem

11 Juli 2025
Ketua Panitia Munas 1 BMI, R. Aditiya Utama bersama Ketua Fraksi Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas)/Istimewa

BMI Siap Gelar Munas: Sejumlah Nama Ramaikan Bursa Calon Ketua Umum, Termasuk Staf Khusus AHY

11 Juli 2025
Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo

Kapolri Beri Atensi Penuh Kasus Kematian Diplomat Arya Daru, Penyelidikan Ditarget Rampung Sepekan

11 Juli 2025
Direktur Penyidikan pada Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Abdul Qohar

Mega Korupsi Minyak Mentah Rp 285 Triliun, Raja Minyak Riza Chalid Diburu Kejagung hingga Singapura

11 Juli 2025

Pemkab Garut Sambut Mahasiswa UNPAS untuk Riset Tata Kelola Pemerintahan dan Pelayanan Publik

11 Juli 2025

Khofifah Diperiksa KPK di Polda Jatim, Ini Penjelasan Akademisi Hukum Indonesia Nurul Ghufron

11 Juli 2025

Kejagung Tetapkan 9 Tersangka Baru Kasus Korupsi Minyak Mentah, Termasuk Muhammad Riza Chalid

11 Juli 2025

Kabar Terpopuler

  • Sumber foto: id.linkedin.com

    Geger Kematian Diplomat Muda Arya Daru di Menteng, Tengah Siap Bertugas ke Finlandia

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bu Guru Salsa yang Viral karena Video Syur, Kini Bahagia Dinikahi Duda PNS

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Menpora dan Utusan Khusus Presiden Ground Breaking Creative Space KMHDI

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tina Talisa Resmi Jadi Komisaris Pertamina Patra Niaga, Ini Susunan Lengkap Direksi dan Komisaris

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BMI Siap Gelar Munas: Sejumlah Nama Ramaikan Bursa Calon Ketua Umum, Termasuk Staf Khusus AHY

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Menteri HAM Natalius Pigai Tegas Tolak Usulan Penangguhan Tersangka Kasus Retret Sukabumi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapolri Promosikan AKBP Wirdhanto Hadicaksono jadi Dirreskrimsus Polda DIY, Berikut Profil Singkatnya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
[sbtt-tiktok feed=1]
Kabariku

Kabariku adalah media online yang menyajikan berita-berita dan informasi yang beragam serta mendalam. Kabariku hadir memberi manfaat lebih

  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy

© 2024 Kabariku - partner by Sorot Merah Putih.

Tidak ada hasil
View All Result
  • Beranda
  • Berita
    • Nasional
    • Daerah
  • Kabar Presiden
  • Kabar Pemilu
  • Dwi Warna
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Politik
  • Hiburan
  • Teknologi
  • Opini
    • Artikel
    • Edukasi
    • Profile
    • Sastra

© 2024 Kabariku - partner by Sorot Merah Putih.