Tarik-Ulur Sistem Pemilihan, PDI Perjuangan Tegaskan Dukung Pilkada Langsung

Jakarta, Kabariku – PDI Perjuangan kembali menegaskan posisinya dalam perdebatan soal mekanisme pemilihan kepala daerah. Melalui Rapat Kerja Nasional (Rakernas) I, partai ini menyatakan tetap mendukung pilkada langsung sebagai bentuk pelaksanaan kedaulatan rakyat di tingkat lokal. Sikap tersebut dibacakan Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Aceh, Jamaluddin Idham, dalam forum Rakernas I yang digelar di Beach … Lanjutkan membaca Tarik-Ulur Sistem Pemilihan, PDI Perjuangan Tegaskan Dukung Pilkada Langsung