Dua Pesawat Taktis Super Tucano TNI AU Jatuh di Lereng Gunung Bromo Pasuruan

Pasuruan, Kabariku- Dua pesawat tempur taktis EMB-314 Super Tucano TNI Angkatan Udara jatuh. Dari informasi yang beredar, pesawat TNI AU itu jatuh di dekat Desa Keduwung, Kecamatan Puspo Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, Kamis (16/11/2023) siang. Dua pesawat itu diperkirakan jatuh sekitar pukul 12.00 WIB. Lokasi itu tepatnya di lereng Gunung BromoAdvertisement. Scroll to continue reading. Kabar … Lanjutkan membaca Dua Pesawat Taktis Super Tucano TNI AU Jatuh di Lereng Gunung Bromo Pasuruan